Banana Cake in Cup #JagoMasakMinggu2Periode2

Resep Banana Cake in Cup #JagoMasakMinggu2Periode2

nuresha

nuresha

4.0

(8 Rating)

Lembut meski tanpa emulsifier.

Bahan Utama

200 gr pisang (berat setelah dikupas)

4 butir telur

125 gr gula pasir

1/2 sdt vanili bubuk

175 gr terigu protein rendah

25 gr susu bubuk

120 gr margarin / butter, lelehkan

topping:

secukupnya keju parut

secukupnya chocochips

Alat & Perlengkapan

Bowl

Spatula

Garpu

Oven

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan pisang hingga membentuk puree menggunakan garpu.

Langkah 1

Haluskan pisang hingga membentuk puree menggunakan garpu.

Dalam bowl masukkan telur, gula pasir dan vanilli.

Langkah 2

Dalam bowl masukkan telur, gula pasir dan vanilli.

Kocok dari speed rendah ke tinggi sampai berwarna pucat.

Langkah 3

Kocok dari speed rendah ke tinggi sampai berwarna pucat.

Masukkan puree pisang, aduk balik dengan spatula.

Langkah 4

Masukkan puree pisang, aduk balik dengan spatula.

Masukkan campuran susu bubuk dan terigu sambil diayak, lalu aduk folding dengan spatula hingga rata.

Langkah 5

Masukkan campuran susu bubuk dan terigu sambil diayak, lalu aduk folding dengan spatula hingga rata.

Masukkan margarin cair, aduk folding kembali hingga rata. Cek bagian bawah bowl, jangan sampai ada endapan margarin, karna bisa menyebabkan hasil bagian bawah basah

Langkah 6

Masukkan margarin cair, aduk folding kembali hingga rata. Cek bagian bawah bowl, jangan sampai ada endapan margarin, karna bisa menyebabkan hasil bagian bawah basah

Masukkan ke dalam cake cups 3/4 bagian saja, lalu taburi dengan topping keju parut dan chocochips.

Langkah 7

Masukkan ke dalam cake cups 3/4 bagian saja, lalu taburi dengan topping keju parut dan chocochips.

Panggang dalam oven suhu 200°C selama kurang lebih 50 menit (sesuaikan milik masing-masing ya), lakukan tes tusuk.

Langkah 8

Panggang dalam oven suhu 200°C selama kurang lebih 50 menit (sesuaikan milik masing-masing ya), lakukan tes tusuk.

Jadinya cukup mengembang ya, lembut dan tidak seret.

Langkah 9

Jadinya cukup mengembang ya, lembut dan tidak seret.

Ini penampakan bagian dalamnya.

Langkah 10

Ini penampakan bagian dalamnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement