Banana Milk Pie #JagoMasakMinggu2Periode3

Resep Banana Milk Pie #JagoMasakMinggu2Periode3

Mama Alfa

Mama Alfa

5.0

(18 Rating)

Aroma pisangnya bikin nagih trus.

Bahan Utama

Bahan Crust :

150 gr butter

1 sdm gula halus

250 gr tepung terigu

1 butir kuning telur

Bahan Filling :

2 butir telur, kocok lepas

150 ml kental manis

50 gr gula halus

100 ml susu cair

3 sdm maizena

2 buah pisang cavendis

secukupnya kismis

secukupnya keju parut

Alat & Perlengkapan

Garpu

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan crust, tepung,gula halus,butter dan kuning telur. Uleni hingga kalis lalu cetak adonan ke dalam cetakan pie, tekan², ratakan dan tusuk bawahnya dengan garpu.

Langkah 1

Campur semua bahan crust, tepung,gula halus,butter dan kuning telur. Uleni hingga kalis lalu cetak adonan ke dalam cetakan pie, tekan², ratakan dan tusuk bawahnya dengan garpu.

Membuat filling : Campur kental manis, gula halus, susu cair,  dan maizena. lalu tuang telur yang sudah di kocok lepas. Masak sambil di aduk² hingga meletup².

Langkah 2

Membuat filling : Campur kental manis, gula halus, susu cair, dan maizena. lalu tuang telur yang sudah di kocok lepas. Masak sambil di aduk² hingga meletup².

Masukkan butter, biarkan butter meleleh, aduk rata dan dinginkan.

Langkah 3

Masukkan butter, biarkan butter meleleh, aduk rata dan dinginkan.

Setelah dingin masukkan ke dalam piping bag.

Langkah 4

Setelah dingin masukkan ke dalam piping bag.

Potong² pisang, tata di dalam pie dan tambahkan kismis.

Langkah 5

Potong² pisang, tata di dalam pie dan tambahkan kismis.

Semprotkan vla, taburi kembali dengan kismis, lalu taburi dengan keju. Kemudian panggang dengan suhu 170°C selama 15 menit. Jika kulit pie sudah kokoh,angkat dan sajikan.

Langkah 6

Semprotkan vla, taburi kembali dengan kismis, lalu taburi dengan keju. Kemudian panggang dengan suhu 170°C selama 15 menit. Jika kulit pie sudah kokoh,angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait