Brownies Crispy Cookies

Resep Brownies Crispy Cookies

Rania Fardyani

Rania Fardyani

5.0

(9 Rating)

Resep kue kering untuk lebaran no mixer yang simpel.

Bahan Utama

120 gram tepung terigu serbaguna

150 gram gula halus

100 mL minyak goreng

2 butir telur

2 sachet minuman cokelat bubuk (saya pakai chocodrink)

1/2 sdt vanili bubuk

1/2 sdt garam

Keju parut untuk topping

Alat & Perlengkapan

Spatula

Aluminium Foil

Loyang

Oven

Kertas Roti

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan terigu, telur, minyak goreng dan gula ke dalam wadah. Aduk rata dengan whisk dan spatula.

Langkah 1

Masukkan terigu, telur, minyak goreng dan gula ke dalam wadah. Aduk rata dengan whisk dan spatula.

Masukkan minuman cokelat bubuk, vanili bubuk dan garam. Aduk kembali.

Langkah 2

Masukkan minuman cokelat bubuk, vanili bubuk dan garam. Aduk kembali.

Siapkan loyang yang telah diberi kertas roti. Tapi karena tidak ada kertas roti, saya menggunakan aluminium foil yang diolesi margarin tipis-tipis. Masukkan adonan ke dalam loyang.

Langkah 3

Siapkan loyang yang telah diberi kertas roti. Tapi karena tidak ada kertas roti, saya menggunakan aluminium foil yang diolesi margarin tipis-tipis. Masukkan adonan ke dalam loyang.

Beri toping keju parut.

Langkah 4

Beri toping keju parut.

Panggang di oven pada suhu 180 derajat selama 30-40 menit.

Langkah 5

Panggang di oven pada suhu 180 derajat selama 30-40 menit.

Potong sesuai selera selagi panas.

Langkah 6

Potong sesuai selera selagi panas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Nirastorytummy

Nirastorytummy

Brownies Crispy Cookies

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Bismillah .. Halo kak aku rebake brownies cookiesnya ya. Favorit...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Brownies Crispy Cookies

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement