Cheese Pastry #JagoMasakMinggu2Periode3

Resep Cheese Pastry #JagoMasakMinggu2Periode3

Neng Titoh Siti Hapsoh

Neng Titoh Siti Hapsoh

4.0

(2 Rating)

Renyah gurih dan bikin nagih, enak banget.

Bahan Utama

Bahan puff pastry:

125 gr tepung terigu

60 ml air

1 sdt margarin

1 sdt gula pasir

1/2 sdt garam

65 gr korsvet

Bahan topping:

1 kuning telur

1 sdt gula pasir

70 gr keju parut

Alat & Perlengkapan

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Dalam meja kerja, siapkan tepung terigu, gula, margarin, garam, tambahkan air, aduk rata, istirahatkan selama 30 menit.

Langkah 1

Dalam meja kerja, siapkan tepung terigu, gula, margarin, garam, tambahkan air, aduk rata, istirahatkan selama 30 menit.

Korsvet dibungkus plastik, kemudian digilas tipis, simpan dalam kulkas 30 menit.

Langkah 2

Korsvet dibungkus plastik, kemudian digilas tipis, simpan dalam kulkas 30 menit.

Ambil adonan tepung, tambahkan korsvet, bungkus rapi, Lalu gilas memanjang, lipat 3x, kemudian gilas tipis lagi.

Langkah 3

Ambil adonan tepung, tambahkan korsvet, bungkus rapi, Lalu gilas memanjang, lipat 3x, kemudian gilas tipis lagi.

Selanjutnya dipotong memanjang setiap 1 cm.

Langkah 4

Selanjutnya dipotong memanjang setiap 1 cm.

Kemudian oleskan kuning telur diseluruh permukaan puff pastry.

Langkah 5

Kemudian oleskan kuning telur diseluruh permukaan puff pastry.

Kemudian taburkan gula pasir dan keju parut secara merata.

Langkah 6

Kemudian taburkan gula pasir dan keju parut secara merata.

Ambil satu puff pastry, oles bagian belakang dengan kuning telur.

Langkah 7

Ambil satu puff pastry, oles bagian belakang dengan kuning telur.

Kemudian pastry dipelintir, lalu tata dalam loyang.

Langkah 8

Kemudian pastry dipelintir, lalu tata dalam loyang.

Terakhir, panggang selama 25 menit pada suhu 190°C. Angkat, sajikan.

Langkah 9

Terakhir, panggang selama 25 menit pada suhu 190°C. Angkat, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait