Cimplung Pisang Kepok

Resep Cimplung Pisang Kepok

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

Empuk banget.

Bahan Utama

5 buah pisang kepok matang

3 sdm tepung terigu

1,5 sdm gula pasir

1/4 sdt garam

100 ml air

Minyak goreng secukupnya

1/4 sdt vanili bubuk

Alat & Perlengkapan

Sendok Sayur

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Kupas pisang lalu potong-potong.

Langkah 1

Kupas pisang lalu potong-potong.

Campurkan tepung terigu, gula pasir, garam dan vanili bubuk.

Langkah 2

Campurkan tepung terigu, gula pasir, garam dan vanili bubuk.

Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk.

Langkah 3

Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk.

Masukkan potongan pisang. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan potongan pisang. Aduk rata.

Ambil 1/2 sendok sayur adonan, tuang dalam minyak panas. Goreng hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Ambil 1/2 sendok sayur adonan, tuang dalam minyak panas. Goreng hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Sajikan hangat.

Langkah 6

Sajikan hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

Cimplung Pisang Kepok

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Terima kasih resepnya mba. Buat cemilan disore hari cocok banget...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Cimplung Pisang Kepok

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement