Curry Puff

Resep Curry Puff

christin nugrahayu

christin nugrahayu

5.0

(3 Rating)

Pai kecil dengan isian ayam bumbu kare dengan dipadukan kentang dan wortel, yang sangat cocok dinikmati bersama teh hangat.

Bahan Utama

100 gr dada ayam

2 buah kentang

½ buah wortel

½ buah bawang bombay

2½ sdt bubuk kare

2 sdt penyedap rasa

1 sdt gula

½ sdt lada bubuk

½ sdt garam

Adonan Water Base

300 gr tepung terigu

75 gr minyak

110 gr air dingin

1 sdt gula

¼ sdt garam

Adonan Oil Base

100 gr tepung terigu

60 gr mentega

Advertisement

Cara Membuat

Campur seluruh bahan adonan water base, kemudian uleni hingga tercampur rata.

Langkah 1

Campur seluruh bahan adonan water base, kemudian uleni hingga tercampur rata.

Bagi adonan menjadi 10 bagian, kemudian sisihkan masukkan kedalam kulkas.

Langkah 2

Bagi adonan menjadi 10 bagian, kemudian sisihkan masukkan kedalam kulkas.

Campur seluruh bahan adonan oil base, kemudian uleni hingga tercampur rata.

Langkah 3

Campur seluruh bahan adonan oil base, kemudian uleni hingga tercampur rata.

Bagi adonan menjadi 10 bagian, kemudian sisihkan dan masukkan kedalam kulkas.

Langkah 4

Bagi adonan menjadi 10 bagian, kemudian sisihkan dan masukkan kedalam kulkas.

Tumis bawang bombay hingga layu, kemudian masulkan kentang, wortel yang telah dipotong dadu kecil, dan ayam yang telah disuwir, beri sedikit air kemudian beri bumbu seperti bubuk kare, garam, gula, dan lada bubuk, aduk hingga rata.

Langkah 5

Tumis bawang bombay hingga layu, kemudian masulkan kentang, wortel yang telah dipotong dadu kecil, dan ayam yang telah disuwir, beri sedikit air kemudian beri bumbu seperti bubuk kare, garam, gula, dan lada bubuk, aduk hingga rata.

Lakukan koreksi rasa sesuai selera, kemudian masak hingga isian mengental dan kentang matang.

Langkah 6

Lakukan koreksi rasa sesuai selera, kemudian masak hingga isian mengental dan kentang matang.

Adonan water base dipipihkan kemudian diberi isian adonan oil base.

Langkah 7

Adonan water base dipipihkan kemudian diberi isian adonan oil base.

Pipihkan dan gulung adonan, kemudian potong menjadi 4 bagian.

Langkah 8

Pipihkan dan gulung adonan, kemudian potong menjadi 4 bagian.

Beri isian ayam curry kemudian dianyam seperti membuat pastel.

Langkah 9

Beri isian ayam curry kemudian dianyam seperti membuat pastel.

Goreng menggunakan minyak yang telah panas dengan api sedang hingga kecoklatan.

Langkah 10

Goreng menggunakan minyak yang telah panas dengan api sedang hingga kecoklatan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement