Ikan asin sambalado ijo

Resep Ikan asin sambalado ijo

Mama Queen

Mama Queen

5.0

(1 Rating)

Enak banget ini sii

Bahan Utama

50 gr ikan asin

75 gr cabe hijau

25 gr cabe rawit hijau

3 butir bawang merah

1 buah tomat hijau (potong)

3 lembar daun jeruk

Secukupnya garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt gula pasir

5 sdm minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Chopper

Advertisement

Cara Membuat

Rendam ikan asin sampai asinnya berkurang, tiriskan

Langkah 1

Rendam ikan asin sampai asinnya berkurang, tiriskan

Goreng pada minyak panas hingga kering, tiriskan

Langkah 2

Goreng pada minyak panas hingga kering, tiriskan

Rebus cabe ijo, cabe rawit, tomat dan bawang merah 1/2 matang

Langkah 3

Rebus cabe ijo, cabe rawit, tomat dan bawang merah 1/2 matang

Lalu haluskan menggunakan chopper

Langkah 4

Lalu haluskan menggunakan chopper

Panaskan minyak, tumis dengan daun jeruk sampai matang, bumbui garam, gula pasir, dan kaldu bubuk aduk rata, cek rasa

Langkah 5

Panaskan minyak, tumis dengan daun jeruk sampai matang, bumbui garam, gula pasir, dan kaldu bubuk aduk rata, cek rasa

Terakhir masukan ikan asin, aduk rata masak sampai benar benar matang, matikan api

Langkah 6

Terakhir masukan ikan asin, aduk rata masak sampai benar benar matang, matikan api

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement