Ikan Bakar Solo #JagoMasakMinggu8Periode3

Resep Ikan Bakar Solo #JagoMasakMinggu8Periode3

Helen Aprilia

Helen Aprilia

5.0

(2 Rating)

Biasa juga disebut Ikan bakar kecap, jenis ikan yg digunakan bebas ya.

Bahan Utama

1 ekor ikan berat 1/2 kg

jeruk nipis secukupnya

Bumbu Halus :

5 siung bawang putih

3 siung bawang merah

5 butir kemiri

1/2 ruas jahe

1 telunjuk kunyit

1 sdm ketumbar bubuk

kecap manis secukupnya

1 sdt garam

air secukupnya

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ikan , kucuri jeruk nipis, lalu diamkan 5 menit setelah itu bilas. Goreng ikan hingga 1/2 matang.

Langkah 1

Cuci bersih ikan , kucuri jeruk nipis, lalu diamkan 5 menit setelah itu bilas. Goreng ikan hingga 1/2 matang.

Tumis bumbu halus hingga harum.

Langkah 2

Tumis bumbu halus hingga harum.

Tambahkan air, lalu masukkan kecap. Masak hingga mendidih.

Langkah 3

Tambahkan air, lalu masukkan kecap. Masak hingga mendidih.

Masukkan ikan ke dalam bumbu, masak kurang lebih 5 menitan.

Langkah 4

Masukkan ikan ke dalam bumbu, masak kurang lebih 5 menitan.

Bakar ikan sambil dioles bumbu. Boleh panggang di teflon. Setelah matang siap disajikan bersama sambal favorit .

Langkah 5

Bakar ikan sambil dioles bumbu. Boleh panggang di teflon. Setelah matang siap disajikan bersama sambal favorit .

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement