Kaldu Udang Alami

Resep Kaldu Udang Alami

Thea Priestiashanti

Thea Priestiashanti

5.0

(1 Rating)

Kalau punya sampah sisa udang jangan dibuang ya, kepala, kulit dan ekor udang bisa dimanfaatkan sebagai kaldu alami, dicampurkan dalam kuah masakan teLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 sdm minyak goreng

1 sdt garam

300 gr kepala, ekor, dan kulit udang

Toples kaca untuk penyimpanan

Advertisement

Cara Membuat

Cuci kepala dan kulit udang. Panaskan sedikit minyak, masak hingga udang berubah warna dan kering.

Langkah 1

Cuci kepala dan kulit udang. Panaskan sedikit minyak, masak hingga udang berubah warna dan kering.

Haluskan menggunakan chopper.

Langkah 2

Haluskan menggunakan chopper.

Masak lagi tanpa minyak ke dalam wajan supaya lebih kering.

Langkah 3

Masak lagi tanpa minyak ke dalam wajan supaya lebih kering.

Ulangi proses penghancuran supaya lebih lembut.

Langkah 4

Ulangi proses penghancuran supaya lebih lembut.

Masak lagi supaya benar benar kering.

Langkah 5

Masak lagi supaya benar benar kering.

Matikan api, tunggu dingin. Simpan dalam toples kaca. Kaldu udang siap digunakan sebagai campuran kuah masakan.

Langkah 6

Matikan api, tunggu dingin. Simpan dalam toples kaca. Kaldu udang siap digunakan sebagai campuran kuah masakan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement