Kulit Risoles

Resep Kulit Risoles

Vina Fitriana

Vina Fitriana

5.0

(1 Rating)

Ini adalah resep kulit risoles ekonomis, yuk di coba.

Bahan Utama

250 gr terigu

2 sdm tapioka

1 sdt penyedap rasa

1 butir telur

500 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Masukan terigu, tapioka, penyedap ke dalam wadah.

Langkah 1

Masukan terigu, tapioka, penyedap ke dalam wadah.

Tambahkan satu butir telur.

Langkah 2

Tambahkan satu butir telur.

Masukan air sedikit demi sedikit sampai tekstur adonan sesuai yang kita inginkan.

Langkah 3

Masukan air sedikit demi sedikit sampai tekstur adonan sesuai yang kita inginkan.

Aduk terus supaya tidak ada yang menggumpal. Lalu saring.

Langkah 4

Aduk terus supaya tidak ada yang menggumpal. Lalu saring.

Panaskan teplon ( me: teflon kwalik, ambil adonan tunggu hingga matang. Balikan ke wadah kering. Lakukan hal yang sama sampai adonan basah habis.

Langkah 5

Panaskan teplon ( me: teflon kwalik, ambil adonan tunggu hingga matang. Balikan ke wadah kering. Lakukan hal yang sama sampai adonan basah habis.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement