Mama Alfata
5.0
(4 Rating)
Jajan pasar yang enak dan mudah membuatnya.
Sendok Sayur
Loyang
Whisker
Sendok
Advertisement
Langkah 1
Panaskan santan, air, dan pandan sampai mendidih sambil diaduk perlahan.
Langkah 2
Setelah mendidih biarkan hangat sampai suam kuku.
Langkah 3
Ayak tepung beras dan tapioka.
Langkah 4
Tambahkan gula dan garam.
Langkah 5
Tuang santan hangat sambil diaduk dengan whisker sampai rata, kemudian saring.
Langkah 6
Bagi adonan menjadi 2, satu bagian beri pasta pandan.
Langkah 7
Tuang 2 sendok sayur adonan hijau ke loyang yang dioles minyak. Kukus di dandang yang sudah panas. Tutup dandang dilapisi kain atau serbet.
Langkah 8
Setelah 5 menit, tuang 2 sendok sayur adonan putih, begitu seterusnya tiap 5 menit.
Langkah 9
Setelah loyang penuh, kukus lagi selama 20 menit.
Langkah 10
Dinginkan baru dipotong-potong.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua