Nasi Goreng Teri Nasi #JagoMasakMinggu1

Resep Nasi Goreng Teri Nasi #JagoMasakMinggu1

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(4 Rating)

Nasi goreng dengan campuran teri nasi dan sayuran

Bahan Utama

100 gr teri nasi

1 piring nasi

1 butir telur

3 siung bawang putih, cincang

4 siung bawang merah, cincang

1 ikat kecil sawi hijau, potong

1 buah tomat, potong dadu

5 buah cabai rawit, potong kecil

2 buah daun bawang, potong kecil

1 sdt garam

1 sdm saus tiram

6 sdm minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Goreng teri nasi sampai matang dan kering

Langkah 1

Goreng teri nasi sampai matang dan kering

Panaskan minyak. Tumis bawang merah dan bawang putih. Sisihkan di pinggiran wajan. Lalu buat orak-arik telur

Langkah 2

Panaskan minyak. Tumis bawang merah dan bawang putih. Sisihkan di pinggiran wajan. Lalu buat orak-arik telur

Masukkan sawi dan tomat, aduk sampai rata dan masak sampai layu

Langkah 3

Masukkan sawi dan tomat, aduk sampai rata dan masak sampai layu

Masukkan nasi, aduk sampai rata tercampur dengan bumbu dan sayur

Langkah 4

Masukkan nasi, aduk sampai rata tercampur dengan bumbu dan sayur

Tambahkan daun bawang, cabe rawit, garam dan saus tiram. Aduk sampai rata

Langkah 5

Tambahkan daun bawang, cabe rawit, garam dan saus tiram. Aduk sampai rata

Tambahkan teri nasi. Aduk sebentar sampai tercampur rata. Angkat dan sajikan

Langkah 6

Tambahkan teri nasi. Aduk sebentar sampai tercampur rata. Angkat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

laily puspitasari

laily puspitasari

Nasi Goreng Teri Nasi #JagoMasakMinggu1

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hallo mbak Siti, ini tadi menu makan pagi anakku. Kebetulan ada ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Nasi Goreng Teri Nasi #JagoMasakMinggu1

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement