Oseng oncom merona

Resep Oseng oncom merona

Triana Fitria

Triana Fitria

5.0

(1 Rating)

Bismillah. Maksi bareng keluarga. Aku bawa oncom.

Bahan Utama

2 papan oncom

3 ikat daun Kemangi

3 siung bawang merah

5 siung bawang putih

12 buah cabai rawit merah

2 SDM minyak

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan putih hingga harum lalu masukkan irisan cabai

Langkah 1

Tumis bawang merah dan putih hingga harum lalu masukkan irisan cabai

Masukkan oncom yg telah dipotong kotak. Aduk Merata. Sambil agak ditekan

Langkah 2

Masukkan oncom yg telah dipotong kotak. Aduk Merata. Sambil agak ditekan

Beri gula garam kaldu jamur. Aduk kembali. Koreksi rasa sesekali

Langkah 3

Beri gula garam kaldu jamur. Aduk kembali. Koreksi rasa sesekali

Masukkan daun kemangi. Kaku tumis kembali sebentar sekitar 1 menit.

Langkah 4

Masukkan daun kemangi. Kaku tumis kembali sebentar sekitar 1 menit.

Daun kemangi akan cepat layu. Jadi sebentar saja tumisnya

Langkah 5

Daun kemangi akan cepat layu. Jadi sebentar saja tumisnya

Sudah jadi. Pindahkan ke piring saji

Langkah 6

Sudah jadi. Pindahkan ke piring saji

Semoga suka ya

Langkah 7

Semoga suka ya

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait