Pisang Goreng Wijen Kayu Manis

Resep Pisang Goreng Wijen Kayu Manis

MaNdadari

MaNdadari

5.0

(1 Rating)

Teman ngopi tadi pagi. . .☕

Bahan Utama

7 buah pisang matang (saya pakai pisang awak)

130gr tepung terigu

30gr gula pasir

30gr margarin

½sdt kayu manis bubuk

14gr wijen

Secukupnya air bersih

Secukupnya minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Kupas pisang, lalu belah memanjang menjadi 2 bagian. Sisihkan.

Langkah 1

Kupas pisang, lalu belah memanjang menjadi 2 bagian. Sisihkan.

Siapkan dalam satu wadah, terigu, margarin, gula pasir, dan kayu manis bubuk. Aduk rata.

Langkah 2

Siapkan dalam satu wadah, terigu, margarin, gula pasir, dan kayu manis bubuk. Aduk rata.

Beri air sedikit demi sedikit, aduk merata. Jangan encer, buat adonan sedikiit kental. Tambahkan biji wijen, aduk rata kembali. Koreksi rasa.

Langkah 3

Beri air sedikit demi sedikit, aduk merata. Jangan encer, buat adonan sedikiit kental. Tambahkan biji wijen, aduk rata kembali. Koreksi rasa.

Masukkan potongan pisang kedalam adonan, balur merata.

Langkah 4

Masukkan potongan pisang kedalam adonan, balur merata.

Panaskan minyak goreng, goreng pisang dalam minyak panas dengan api sedang hingga matang kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minyak goreng, goreng pisang dalam minyak panas dengan api sedang hingga matang kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement