Sambal Teri Tempe Kecombrang

Resep Sambal Teri Tempe Kecombrang

Bunda Aqlan

Bunda Aqlan

5.0

(1 Rating)

Enak dan hemat

Bahan Utama

1 buah kecombrang

100 gr teri

5 buah cabe merah

5 buah cabe rawit

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 sdt kaldu bubuk

Secukupnya garam

1/2 buah jeruk nipis

1 papan tempe

Advertisement

Cara Membuat

Iris tipis kecombrang, lalu cuci bersih.

Langkah 1

Iris tipis kecombrang, lalu cuci bersih.

Iris tipis tempe.

Langkah 2

Iris tipis tempe.

Cuci bersih teri.

Langkah 3

Cuci bersih teri.

Goreng tempe lalu tiriskan.

Langkah 4

Goreng tempe lalu tiriskan.

Goreng teri hingga matang. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Goreng teri hingga matang. Angkat dan tiriskan.

Haluskan bawang dan cabe. Lalu tumis sampai wangi.

Langkah 6

Haluskan bawang dan cabe. Lalu tumis sampai wangi.

Masukkan kecombrang,kaldu dan garam, aduk merata.

Langkah 7

Masukkan kecombrang,kaldu dan garam, aduk merata.

Masukkan teri dan tempe goreng.

Langkah 8

Masukkan teri dan tempe goreng.

Beri perasan jeruk nipis dan aduk rata semuanya.

Langkah 9

Beri perasan jeruk nipis dan aduk rata semuanya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Ayu Aura

Ayu Aura

Sambal Teri Tempe Kecombrang

Pembuatan Resep

Sedang

Penilaian Resep

Enak Banget

malam chef, setor recooknya ya chef. sambalnya hemat, praktis ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Sambal Teri Tempe Kecombrang

Ayu Aura

Ayu Aura

Sambal Teri Tempe Kecombrang

Pembuatan Resep

Sedang

Penilaian Resep

Enak Banget

malam chef, setor recooknya ya chef. simple hemat dan enak. ...Lihat selengkapnya

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement