Ayam Goreng Ketumbar Sambal Rebus

Resep Ayam Goreng Ketumbar Sambal Rebus

Aisah

Aisah

5.0

(2 Rating)

Gurih ditambah pedasnya sambal rebus, yummy banget.

Bahan Utama

500 gr daging ayam

1 sdt ketumbar sangrai

Pala secukupnya

3 siung bawang putih

2 mata asam jawa

1 lembar daun salam

1 sdt kunyit bubuk

1 sdt garam

1 sdt penyedap rasa

Air secukupnya

Sambal Rebus

20 buah cabai rawit

6 siung bawang merah

1 buah tomat

1 sdt gula

1/2 sdt garam

1/2 sdt penyedap rasa

Pelengkap

Tempe goreng

Terong goreng

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan ketumbar sangrai dengan pala dan bawang putih.

Langkah 1

Haluskan ketumbar sangrai dengan pala dan bawang putih.

Campurkan bumbu halus dengan ayam. Bumbui dengan garam, penyedap, kunyit bubuk, asam jawa, dan daun salam.

Langkah 2

Campurkan bumbu halus dengan ayam. Bumbui dengan garam, penyedap, kunyit bubuk, asam jawa, dan daun salam.

Tambahkan air secukupnya, lalu ungkep ayam sampai matang.

Langkah 3

Tambahkan air secukupnya, lalu ungkep ayam sampai matang.

Setelah ayam matang, angkat dan sisihkan.

Langkah 4

Setelah ayam matang, angkat dan sisihkan.

Panaskan minyak dan goreng ayam sampai matang berubah warna keemasan, angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minyak dan goreng ayam sampai matang berubah warna keemasan, angkat dan tiriskan.

Siapkan bahan sambal.

Langkah 6

Siapkan bahan sambal.

Rebus bahan sambal sampai matang dan lunak.

Langkah 7

Rebus bahan sambal sampai matang dan lunak.

Pindahkan ke dalam layah. Bumbui dengan garam, penyedap, dan gula pasir. Ulek sambal sampai halus dan sajikan dengan ayam goreng serta pelengkap lainnya.

Langkah 8

Pindahkan ke dalam layah. Bumbui dengan garam, penyedap, dan gula pasir. Ulek sambal sampai halus dan sajikan dengan ayam goreng serta pelengkap lainnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement