Ayam Kecap Lada hitam

Resep Ayam Kecap Lada hitam

Indi Eve

Indi Eve

4.0

(5 Rating)

Resep enak dari Ibu tercinta😘

Bahan Utama

1/4 kg Ayam Kampung

1 bh kentang, potong dadu (tp aku lg ga pake)

2 sachet lecap bango

Bumbu halus:

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 ruas jahe merah

1/4 sdt lada hitam

1 cabe jawa

3 cabe merah

sedikit biji pala

1/2 sdt garam

1/4 sdt gula putih

No kaldu/ sudah enak tanpa kaldu

800 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Potong ayam, ambil sekitar 1/4 kg aja.

Langkah 1

Potong ayam, ambil sekitar 1/4 kg aja.

Ulek bumbu halus.

Langkah 2

Ulek bumbu halus.

Tumis bumbu sampai harum.lalu tambahkan air tunggu hingga mendidih, baru masukkan ayam dan garam.

Langkah 3

Tumis bumbu sampai harum.lalu tambahkan air tunggu hingga mendidih, baru masukkan ayam dan garam.

Masak dengan api kecil hingga setengah matang, tambahkan kecap dan gula tutup kembali hingga air menyusut.

Langkah 4

Masak dengan api kecil hingga setengah matang, tambahkan kecap dan gula tutup kembali hingga air menyusut.

Koreksi rasa, matikan api.

Langkah 5

Koreksi rasa, matikan api.

Sajikan.

Langkah 6

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement