Ayam Panggang Kalasan

Resep Ayam Panggang Kalasan

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

Kali ini bikin ayam kalasan tapi tidak di goreng melainkan di panggang, rasanya tetap sama enaknya dan lebih empuk banget.

Bahan Utama

1/2 kg daging ayam

1 sdm gula pasir

3 sdm gula merah, sisir

400 ml air kelapa

1 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

2 lembar daun jeruk

2 lembar daun salam

2 batang serai

Bumbu halus

3 siung bawang putih

4 siung bawang merah

1/2 sdt kunyit bubuk

3 butir kemiri

1/2 sdt ketumbar bubuk

Alat & Perlengkapan

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bumbu halus.

Langkah 1

Haluskan bumbu halus.

Didihkan air kelapa dan masukkan bumbu halus, daun salam, daun jeruk dan serai.

Langkah 2

Didihkan air kelapa dan masukkan bumbu halus, daun salam, daun jeruk dan serai.

Bumbui dengan gula merah, gula pasir, garam dan kaldu bubuk. Masak sampai mendidih lalu masukkan daging ayam.

Langkah 3

Bumbui dengan gula merah, gula pasir, garam dan kaldu bubuk. Masak sampai mendidih lalu masukkan daging ayam.

Masak sampai kuah menyusut, matikan api dan angkat ayam biarkan di suhu ruang sebentar.

Langkah 4

Masak sampai kuah menyusut, matikan api dan angkat ayam biarkan di suhu ruang sebentar.

Panaskan oven terlebuh dahulu, lalu panggang ayam selama 20 menit dengan api atas bawah, suhu 170 °C. Sajikan.

Langkah 5

Panaskan oven terlebuh dahulu, lalu panggang ayam selama 20 menit dengan api atas bawah, suhu 170 °C. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement