Black Forest Cup #YummyXtraPoint

Resep Black Forest Cup #YummyXtraPoint

amalia saras

amalia saras

5.0

(1 Rating)

Cake coklat lembut di lapisi crem manis,enak bangett.. #valentine

Bahan Utama

4 butir telur

130 gr gula pasir

1 sdt sp

Bahan Kering :

1 sdm bubuk coklat

130 gr tepung pro sedang

Bahan Lain,Lelehkan :

60 gr butter dan margarin

50 gr coklat masak

Hiasan :

Butter cream

Selai strowbery

Coklat masak, serut

Advertisement

Cara Membuat

Kocok hingga mengembang telur, sp dan gula, kemudian masukkan bahan kering sambil di ayak, mix rata perlahan

Langkah 1

Kocok hingga mengembang telur, sp dan gula, kemudian masukkan bahan kering sambil di ayak, mix rata perlahan

Kemudian tuang bahan cair mix sebentar, lemudian aduk lipat menggunakan spatula hingga rata.

Langkah 2

Kemudian tuang bahan cair mix sebentar, lemudian aduk lipat menggunakan spatula hingga rata.

Siapkan loyang yang sudah di alas baking paper, kemudian panggang 30 menit hingga matang (sesuaikan oven masing-masing)

Langkah 3

Siapkan loyang yang sudah di alas baking paper, kemudian panggang 30 menit hingga matang (sesuaikan oven masing-masing)

Kemudian hancurkan cake

Langkah 4

Kemudian hancurkan cake

Masukkan ke dalam jar

Langkah 5

Masukkan ke dalam jar

Tambahkan buttercream dan selai strawberry lalu tutup dengan cake lagi, kemudian tambahkan buttercream dan taburi atasnya dengan coklat serut.

Langkah 6

Tambahkan buttercream dan selai strawberry lalu tutup dengan cake lagi, kemudian tambahkan buttercream dan taburi atasnya dengan coklat serut.

Sajikan.

Langkah 7

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait