Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Kerupuk Sate

Kerupuk Sate

Solafiani Putri

Solafiani Putri

5.0

(3 Rating)

Jajanan Murah yg bisa ditemuin di padang Sumatera barat... Jadi camilan fav keluarga juga setiap weekend...

Bahan Utama

Opak singkong

Bihun jagung ( yang telah direbus)

Daun bawang

5 sdm tepung beras

3 butir kapulaga

3 butir kayu manis

1 btg serai

2 lbr daun salam

5 sdm minyak sayur

400 ml air

Bumbu Halus Kuah Sate

5 buah cabai merah besar

5 buah bawang merah

5 buah bawang putih

1/2 sdm Lada

1 ruas kunyit

Alat & Perlengkapan

Blender

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Memasak

Siapkan bahan-bahan nya...

Step 1

Siapkan bahan-bahan nya...

Blender semua bumbu halus.

Step 2

Blender semua bumbu halus.

Lalu tumis semua bumbu halus dan masukkan kapulaga, kayu manis, serai, daun salam, dan pemasak kambing. Kemudian, masak hingga aroma tercium dan tambahkan air....

Step 3

Lalu tumis semua bumbu halus dan masukkan kapulaga, kayu manis, serai, daun salam, dan pemasak kambing. Kemudian, masak hingga aroma tercium dan tambahkan air....

Larutkan tepung beras dengan air.

Step 4

Larutkan tepung beras dengan air.

Masukkan larutan tepung beras ke dalam bumbu halus dan masak hingga mengental. Setelah matang, masukkan irisan daun bawang.

Step 5

Masukkan larutan tepung beras ke dalam bumbu halus dan masak hingga mengental. Setelah matang, masukkan irisan daun bawang.

Goreng opak yang telah disiapkan tadi. Jika sudah matang, sisihkan di wadah terpisah dan sajikan di atas piring bersamaan dengan bihun jagung dan kuah sate nya.

Step 6

Goreng opak yang telah disiapkan tadi. Jika sudah matang, sisihkan di wadah terpisah dan sajikan di atas piring bersamaan dengan bihun jagung dan kuah sate nya.

Kerupuk sate siap di sajikan.

Step 7

Kerupuk sate siap di sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Solafiani Putri

Solafiani Putri

Kerupuk Sate

Kerupuk Sate

(5.0)

7 langkah

426

iddiyah alkarni gema

iddiyah alkarni gema

Kerupuk Kuah Sate

Kerupuk Kuah Sate

(5.0)

6 langkah

recooks-0
Yummy Official

Yummy Official

Menggoreng Kerupuk

Menggoreng Kerupuk

(4.8)

20 mnt

recooks-0
recooks-1
recooks-2

+3

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement