Lumpia Sosis Keju

Resep Lumpia Sosis Keju

Tika Sembiring

Tika Sembiring

4.0

(1 Rating)

Cuaca hari ini cerah sekali, jadi laper pengen ngemil. Jadi aku bikin cemilan dari kulit lumpia yang ada di kulkas aja.

Bahan Utama

8 lembar kulit lumpia

4 buah sosis

2 sdm air (perekat)

Keju oles secukupnya

Margarin secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan membuat lumpia sosis keju.

Langkah 1

Siapkan bahan membuat lumpia sosis keju.

Potong 1 sosis menjadi 2 bagian.

Langkah 2

Potong 1 sosis menjadi 2 bagian.

Masak sosis dengan sedikit margarin hingga permukaan kecokelatan. Sisihkan.

Langkah 3

Masak sosis dengan sedikit margarin hingga permukaan kecokelatan. Sisihkan.

Ambil selembar kulit lumpia, letakkan di atasnya sosis dan keju oles.

Langkah 4

Ambil selembar kulit lumpia, letakkan di atasnya sosis dan keju oles.

Lipat kedua sisi kulit lumpia, kemudian gulung dan oles di ujungnya dengan air, lalu rekatkan. 
Panaskan minyak, kemudian goreng hingga lumpia coklat keemasan. 
Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Lipat kedua sisi kulit lumpia, kemudian gulung dan oles di ujungnya dengan air, lalu rekatkan. Panaskan minyak, kemudian goreng hingga lumpia coklat keemasan. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement