Mendol Tempe Pedas

Resep Mendol Tempe Pedas

Ayu Putri Irianto

Ayu Putri Irianto

5.0

(1 Rating)

Lauk makan siang.

Bahan Utama

1 papan tempe semanggit

Gula secukupnya

Garam secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bumbu Halus :

3 siung bawang merah

3 siung bawang putih

5 buah cabe rawit

2 buah cabe keriting

1 cm kunyit

1 cm kencur

2 lembar daun jeruk

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong tempe lalu kukus sampai matang.

Langkah 1

Potong-potong tempe lalu kukus sampai matang.

Uleg kasar bumbu.

Langkah 2

Uleg kasar bumbu.

Lalu masukkan bumbu dan tempe yang masih panas ke dalam chooper, proses beberapa kali.

Langkah 3

Lalu masukkan bumbu dan tempe yang masih panas ke dalam chooper, proses beberapa kali.

Haluskan lagi dengan ulegan jika ingin hasil yang lembut.

Langkah 4

Haluskan lagi dengan ulegan jika ingin hasil yang lembut.

Masukkan dalam baskom, bumbui gula, garam, dan kaldu bubuk, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan dalam baskom, bumbui gula, garam, dan kaldu bubuk, aduk rata.

Bentuk menjadi panjang dan lonjong.

Langkah 6

Bentuk menjadi panjang dan lonjong.

Goreng sampai matang.

Langkah 7

Goreng sampai matang.

Lalu tiriskan agar minyaknya turun.

Langkah 8

Lalu tiriskan agar minyaknya turun.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement