Nasi Goreng Telur Buncis Sosis #JagoMasak2022

Resep Nasi Goreng Telur Buncis Sosis #JagoMasak2022

Ana Rianti

Ana Rianti

5.0

(2 Rating)

Assalamu'alaikum, sahur tuch enaknya yang praktis² aza namun masih sehat ya buat keluarga dirumah. kali ini bikin nasi goreng kesukaan orang rumah🤩🤩

Bahan Utama

3 porsi Nasi

2 biji Telur

6 batang Buncis, potong²

3 buah Sosis Ayam/Sapi, iris²

2 siung Bawang merah, iris tipis

2 siung Bawang putih, iris tipis

1 sdm Saos Tiram

1/2 sdt Garam

1/4 sdt Lada bubuk

Secukupnya Penyedap Rasa

1 sdm Minyak goreng untuk menumis

Nugget, pelengkap (sesuai selera)

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan yang akan digunakan

Langkah 1

Siapkan semua bahan yang akan digunakan

Tumis Bawang merah dan Bawang putih sampai wangi

Langkah 2

Tumis Bawang merah dan Bawang putih sampai wangi

Masukkan buncis dan sosis, aduk rata tunggu hingga setengah matang

Langkah 3

Masukkan buncis dan sosis, aduk rata tunggu hingga setengah matang

Disusul dengan telur, kemudian orak arik telurnya

Langkah 4

Disusul dengan telur, kemudian orak arik telurnya

Masukkan Nasi, aduk rata

Langkah 5

Masukkan Nasi, aduk rata

Terakhir masukkan saos tiram, lada bubuk, garam dan penyedap rasa. Aduk rata kembali, cek rasa. Siap disajikan

Langkah 6

Terakhir masukkan saos tiram, lada bubuk, garam dan penyedap rasa. Aduk rata kembali, cek rasa. Siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement