Puding Kacang Merah

Resep Puding Kacang Merah

Raihana F

Raihana F

5.0

(1 Rating)

Salah satu cemilan kesukaan anak-anak.

Bahan Utama

Puding Kacang Merah:

1 bungkus agar-agar merah

80 gr gula pasir

150 gr pasta kacang merah

700 ml air

Puding Susu:

1 bungkus agar bening

700 ml susu UHT cair full cream

80 gr gula pasir

30 gr krimer kental manis

sejumput garam

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan pudong merah. Aduk rata.

Langkah 1

Campur semua bahan pudong merah. Aduk rata.

Masak puding hingga mendidih sambil diaduk dengan wisk.

Langkah 2

Masak puding hingga mendidih sambil diaduk dengan wisk.

Tuang adonan ke gelas hingga setengah bagian. Miringkan gelas dengan menggunakan cetakan muffin.

Langkah 3

Tuang adonan ke gelas hingga setengah bagian. Miringkan gelas dengan menggunakan cetakan muffin.

Campur semua bahan puding susu. Masak hingga mendidih.

Langkah 4

Campur semua bahan puding susu. Masak hingga mendidih.

Tuang diatas puding merah yang sudah dingin. Biarkan hingga puding set dan siap dihidangkan.

Langkah 5

Tuang diatas puding merah yang sudah dingin. Biarkan hingga puding set dan siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement