Sambal Merah ala Padang

Resep Sambal Merah ala Padang

Mei

Mei

5.0

(1 Rating)

Duh kalo lagi makan di restoran Padang, sambal satu ini gak boleh ketinggalan ya Moms😄 Kebetulan aku lebih suka sambal merah daripada hijau.

Bahan Utama

10 buah cabai keriting

5 buah cabai rawit

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 lembar daun jeruk

1/2 sdt garam atau secukupnya

1/4 sdt kaldu jamur

1/4 sdt gula (optional, karena biasanya tidak menggunakan gula)

Advertisement

Cara Membuat

Rebus semua bahan, tak perlu lama, hanya sampai layu.

Langkah 1

Rebus semua bahan, tak perlu lama, hanya sampai layu.

Sisihkan semua bahan rebus dengan saringan, lalu siapkan di cobek.

Langkah 2

Sisihkan semua bahan rebus dengan saringan, lalu siapkan di cobek.

Ulek kasar sesuai selera.

Langkah 3

Ulek kasar sesuai selera.

Tumis bahan yang sudah diulek, lalu tambahkan garam dan penyedap. Gula optional bila suka.

Langkah 4

Tumis bahan yang sudah diulek, lalu tambahkan garam dan penyedap. Gula optional bila suka.

Setelah semua harum, tambahkan 1 lembar jeruk. Masak sampai matang dan koreksi rasa.

Langkah 5

Setelah semua harum, tambahkan 1 lembar jeruk. Masak sampai matang dan koreksi rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement