Stup Nanas #JagoMasakMinggu10Periode2

Resep Stup Nanas #JagoMasakMinggu10Periode2

Syahara Kitchen

Syahara Kitchen

5.0

(1 Rating)

Lebih nikmat disajikan dingin.

Bahan Utama

1 buah nanas

8 - 10 buah cengkeh

3 cm kayu manis

2-3 keping gula aren/gula merah

400 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan lalu potong potong nanas.

Langkah 1

Siapkan semua bahan lalu potong potong nanas.

Rebus air lalu masukan cengkeh dan kayu manis, rebus sampai aroma rempah keluar.

Langkah 2

Rebus air lalu masukan cengkeh dan kayu manis, rebus sampai aroma rempah keluar.

Sisir gula merah nya lalu masukan kedalam rebusan air rempah.

Langkah 3

Sisir gula merah nya lalu masukan kedalam rebusan air rempah.

Masukan nanas, sambil di aduk dan ratakan, masak sekitar 5 menitan lalu angkat dinginkan.

Langkah 4

Masukan nanas, sambil di aduk dan ratakan, masak sekitar 5 menitan lalu angkat dinginkan.

Masukan ke kulkas, sajikan setelah stup dingin.

Langkah 5

Masukan ke kulkas, sajikan setelah stup dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement