Sus Salju #JagoMasakMinggu2Periode3

Resep Sus Salju #JagoMasakMinggu2Periode3

Novia Sastaviana

Novia Sastaviana

5.0

(1 Rating)

Resep turunan dari Yani cake.

Bahan Utama

150 gram tepung terigu

125 gram margarin

220 ml air

3 butir telur

1/2 sdt baking powder

Sejumput garam

Bahan Isian :

60 gram tepung maizena

150 gram gula pasir

1 sdm margarin

350 ml susu cair

Sejumput garam

1 sachet mocachino

1/2 sachet kopi instant

Alat & Perlengkapan

Kompor

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Masak air dan margarin hingga mendidih lalu kecilkan api kompor. Masukkan tepung. Aduk hingga kalis dan sisihkan hingga uapnya hilang. Setelah uap panas berkurang, masukkan telur. Mixer sampai kalis. Masukkan baking powder lalu sisihkan.

Langkah 1

Masak air dan margarin hingga mendidih lalu kecilkan api kompor. Masukkan tepung. Aduk hingga kalis dan sisihkan hingga uapnya hilang. Setelah uap panas berkurang, masukkan telur. Mixer sampai kalis. Masukkan baking powder lalu sisihkan.

Untuk pembuatan vla :campur gula pasir, kopi dan tepung, dan garam. Aduk rata.

Langkah 2

Untuk pembuatan vla :campur gula pasir, kopi dan tepung, dan garam. Aduk rata.

Masukkan susu cair dan masak di api sedang. Aduk hingga mengental dan meletup-letup.

Langkah 3

Masukkan susu cair dan masak di api sedang. Aduk hingga mengental dan meletup-letup.

Setelah padat, angkat dan beri 1 sdm margarin. Aduk rata sampai menghilangkan uap panas.

Langkah 4

Setelah padat, angkat dan beri 1 sdm margarin. Aduk rata sampai menghilangkan uap panas.

Masukkan adonan kulit dan vla ke dalam piping bag, lalu cetak. Oven hingga kurang lebih 30-40 menit. Setelah matang, Angkat dan dinginkan. Lalu isi dengan vla dan taburi gula donat biar menarik😊

Langkah 5

Masukkan adonan kulit dan vla ke dalam piping bag, lalu cetak. Oven hingga kurang lebih 30-40 menit. Setelah matang, Angkat dan dinginkan. Lalu isi dengan vla dan taburi gula donat biar menarik😊

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait