Cap Cay Berkuah

Resep Cap Cay Berkuah

Laila Dawud

Laila Dawud

4.0

(12 Rating)

Yummy.

Bahan Utama

1 buah wortel, potong tipis

1 buah kembang kol

1 buah sawi putih

10 buah bakso sapi

250 ml air

2 sdm minyak goreng

Bumbu

2 siung bawang putih, geprek

½ ruas jahe

2 sdm saus tomat

½ sdt kaldu jamur

1 sdt garam

1 sdm maizena + 50 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga harum. Masukkan potongan bakso.

Langkah 1

Panaskan minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga harum. Masukkan potongan bakso.

Masukkan wortel, aduk rata.

Langkah 2

Masukkan wortel, aduk rata.

Masukkan kembang kol, aduk rata, biarkan mulai layu dan tambahkan air.

Langkah 3

Masukkan kembang kol, aduk rata, biarkan mulai layu dan tambahkan air.

Tambahkan saus tomat, garam, dan gula. Aduk rata.

Langkah 4

Tambahkan saus tomat, garam, dan gula. Aduk rata.

Masukkan sawi putih, aduk hingga setengah layu.

Langkah 5

Masukkan sawi putih, aduk hingga setengah layu.

Tambahkan larutan maizena, aduk hingga mengental. Matikan api dan siap disajikan.

Langkah 6

Tambahkan larutan maizena, aduk hingga mengental. Matikan api dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Vhita Hani

Vhita Hani

Cap Cay Berkuah

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hallo mbak Laila.... Tadi malam aku recook Cap Cay nya ..... E...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Cap Cay Berkuah

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait