Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Fried Dumpling and Peanut Sauce #JagoMasakMinggu5

Fried Dumpling and Peanut Sauce #JagoMasakMinggu5

Melka Faradilla

Melka Faradilla

5.0

(1 Rating)

Dumpling goreng disajikan dengan saus kacang gurih pedas manis

Bahan Utama

20 buah kulit dumpling homemade

150 gr daging ayam giling

100 gr udang, kupas kulit dan kepalanya

2 sdm tepung maizena

1 sdm daun bawang rajang

1 sdm saus tiram

1 sdt kaldu bubuk

Secukupnya garam

Bahan Saus Kacang:

2 genggam kacang tanah goreng, tumbuk kasar

4 siung bawang merah

1 siung bawang putih

5 buah cabai rawit

5 buah cabai merah

300 ml air kaldu

2 sdm gula merah

1/4 sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

Gula secukupnya

Advertisement

Cara Memasak

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai rawit dan cabai merah. Tumis hingga matang

Langkah 1

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai rawit dan cabai merah. Tumis hingga matang

Masukkan kacang tanah goreng yang sudah ditumbuk agak kasar. Aduk-aduk, tumis sebentar

Langkah 2

Masukkan kacang tanah goreng yang sudah ditumbuk agak kasar. Aduk-aduk, tumis sebentar

Tuang 300 ml air kaldu, aduk-aduk dan masak hingga mendidih

Langkah 3

Tuang 300 ml air kaldu, aduk-aduk dan masak hingga mendidih

Kemudian tambahkan gula merah, garam, gula pasir dan kaldu bubuk. Aduk, masak hingga saus agak mengental. Matikan api

Langkah 4

Kemudian tambahkan gula merah, garam, gula pasir dan kaldu bubuk. Aduk, masak hingga saus agak mengental. Matikan api

Cincang udang yang sudah dibersihkan dari kulit dan kepalanya

Langkah 5

Cincang udang yang sudah dibersihkan dari kulit dan kepalanya

Lalu campur udang bersama daging ayam, tepung maizena, daun bawang, saus tiram, garam, gula dan kaldu bubuk

Langkah 6

Lalu campur udang bersama daging ayam, tepung maizena, daun bawang, saus tiram, garam, gula dan kaldu bubuk

Lalu aduk hingga benar-benar tercampur rata

Langkah 7

Lalu aduk hingga benar-benar tercampur rata

Ambil selembar kulit dumpling isi dengan 1/2 sdm isian, lalu cubit-cubit kecil bagian pinggirannya hingga seluruh pinghirnya tertutup. Lakukan hingga adonan habis

Langkah 8

Ambil selembar kulit dumpling isi dengan 1/2 sdm isian, lalu cubit-cubit kecil bagian pinggirannya hingga seluruh pinghirnya tertutup. Lakukan hingga adonan habis

Lalu goreng dumpling hingga matang kecoklatan menggunakan api sedang

Langkah 9

Lalu goreng dumpling hingga matang kecoklatan menggunakan api sedang

Sajikan dumpling bersama saus kacang

Langkah 10

Sajikan dumpling bersama saus kacang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Resep Bahan Terkait

Heny Rosita

Heny Rosita

Kue Pukis Tape Pandan

Kue Pukis Tape Pandan

(5.0)

30 mnt

8

Resep Kategori Terkait

Advertisement