Kaldu Udang Homemade

Resep Kaldu Udang Homemade

Ainur Rifqoh

Ainur Rifqoh

5.0

(1 Rating)

Team ogah rugi, sampe kepala udang pun ga boleh dibuang.

Bahan Utama

1 kg sisa kulit dan kepala udang

1 - 1½ sdm garam

½ sdm gula

1 buah sereh

1 ruas jahe

2 lembar daun salam

500 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Rebus dahulu udang pakai daun salam, sereh dan jahe yang di geprek, buang busa nya. Masak sampai sudah tidak terlalu amis, lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 1

Rebus dahulu udang pakai daun salam, sereh dan jahe yang di geprek, buang busa nya. Masak sampai sudah tidak terlalu amis, lalu angkat dan tiriskan.

Jika udang sudah kering dari air, mulai sangrai udang tanpa minyak dengan api sedang.

Langkah 2

Jika udang sudah kering dari air, mulai sangrai udang tanpa minyak dengan api sedang.

Kalau sudah agak kering blender udang, lalu sangrai lagi, lakukan sampai udang benar-benar kering.

Langkah 3

Kalau sudah agak kering blender udang, lalu sangrai lagi, lakukan sampai udang benar-benar kering.

Ini hasil blenderan pertama, masih basah (disini harus sabar ya, karena biasanya aku sampe 3x blender)

Langkah 4

Ini hasil blenderan pertama, masih basah (disini harus sabar ya, karena biasanya aku sampe 3x blender)

Ini hasil blenderan kedua sudah mulai kecil potongan udangnya.

Langkah 5

Ini hasil blenderan kedua sudah mulai kecil potongan udangnya.

Dan ini yang terakhir, aku pakai blender untuk bumbu, karena kalau pakai chopper tidak bisa halus, masukkan garam dan gula lalu blender kembali sampai tekstur sesuai yang diinginkan.

Langkah 6

Dan ini yang terakhir, aku pakai blender untuk bumbu, karena kalau pakai chopper tidak bisa halus, masukkan garam dan gula lalu blender kembali sampai tekstur sesuai yang diinginkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement