Karabu Timun

Resep Karabu Timun

Welly Herlina

Welly Herlina

5.0

(1 Rating)

Ini semacam acar, tapi berkuah santan. Kalau di kampung saya namanya Karabu Timun. Ternyata ini juga ada makanan khas Banjar Kalimantan Selatan, namLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 buah timun

12 buah cabe rawit

1 siung bawang merah

150 ml air hangat

1/2 butir kelapa

1 sdt garam kasar

Penyedap rasa secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Cacah timun.

Langkah 2

Cacah timun.

Iris cabe dan cacah bawang merah.

Langkah 3

Iris cabe dan cacah bawang merah.

Peras kelapa dengan air hangat, saring.

Langkah 4

Peras kelapa dengan air hangat, saring.

Taruh di wadah, tambahkan garam dan penyedap rasa.

Langkah 5

Taruh di wadah, tambahkan garam dan penyedap rasa.

Tuang santan.

Langkah 6

Tuang santan.

Aduk hingga tercampur, koreksi rasa. Sajikan.

Langkah 7

Aduk hingga tercampur, koreksi rasa. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement