Lemper Daging Sapi

Resep Lemper Daging Sapi

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(4 Rating)

26/09/23 Tekstur lempernya lembut dan gurih isian dagingnya. Kalau mau tekstur beras ketan perah, bisa dikurangi takaran airnya. Happy cooking sobaLihat Selengkapnya

Bahan Isian :

300 gr daging sapi rebus, haluskan

1 batang serai, geprek

5 lembar daun jeruk

2 sdm bumbu dasar putih

1 sdt garam

½ sdt merica bubuk

1 sdm gula pasir

½ sdt kaldu jamur

100 ml air

Bahan Ketan :

500 gr beras ketan (rendam 30 menit)

100 ml santan

300 ml air

2 lembar daun pandan

1 sdt garam

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bumbu dasar putih, merica, serai, dan daun jeruk hingga harum.

Langkah 1

Tumis bumbu dasar putih, merica, serai, dan daun jeruk hingga harum.

Masukkan daging sapi, aduk rata dengan bumbu. Tambahkan air, lalu aduk rata hingga meresap dan tes rasa, lalu matikan api.

Langkah 2

Masukkan daging sapi, aduk rata dengan bumbu. Tambahkan air, lalu aduk rata hingga meresap dan tes rasa, lalu matikan api.

Kukus beras ketan yang sudah direndam 30 menit dengan daun pandan, kukus selama 15 menit.

Langkah 3

Kukus beras ketan yang sudah direndam 30 menit dengan daun pandan, kukus selama 15 menit.

Masak air, santan, dan daun pandan hingga mendidih.

Langkah 4

Masak air, santan, dan daun pandan hingga mendidih.

Masukkan beras ketan ke dalam santan, lalu aduk perlahan dan diamkan 5 menit. Kemudian kukus selama 20 menit.

Langkah 5

Masukkan beras ketan ke dalam santan, lalu aduk perlahan dan diamkan 5 menit. Kemudian kukus selama 20 menit.

Setelah beras ketan matang, ambil tiga sendok makan beras ketan, lalu pipihkan di atas daun. Letakkan daging di atas beras ketan, lalu kepalkan dan bungkus dengan daun pisang. Olesi tipis daun dengan minyak goreng.

Langkah 6

Setelah beras ketan matang, ambil tiga sendok makan beras ketan, lalu pipihkan di atas daun. Letakkan daging di atas beras ketan, lalu kepalkan dan bungkus dengan daun pisang. Olesi tipis daun dengan minyak goreng.

Bakar lemper di atas teflon hingga daun kecokelatan, tiriskan dan siap disajikan.

Langkah 7

Bakar lemper di atas teflon hingga daun kecokelatan, tiriskan dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement