Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Nutella Tart Cookies

Nutella Tart Cookies

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Enak.

Bahan Utama

75 gr Butter

75 gr Margarin

20 gr Gula Halus

1 gr Garam

1 buah Kuning Telur

220 gr Tepung Terigu Protein Rendah

10 gr Tepung Maizena

1 bungkus Dancow Sachet

Meses secukupnya

Nutella secukupnya

Alat & Perlengkapan

Oven

Advertisement

Cara Memasak

Mixer butter, margarin, gula halus dan garam hingga tercampur rata. Tambahkan kuning telur, aduk rata.

Step 1

Mixer butter, margarin, gula halus dan garam hingga tercampur rata. Tambahkan kuning telur, aduk rata.

Tambahkan tepung terigu, tepung maizena dan susu bubuk, uleni hingga membentuk adonan yang kalis.

Step 2

Tambahkan tepung terigu, tepung maizena dan susu bubuk, uleni hingga membentuk adonan yang kalis.

Ambil ½ adonan, kemudian gilas (tebal tipis sesuaikan selera). Taburi dengan meses, gilas pelan hanya sampai menempel.

Step 3

Ambil ½ adonan, kemudian gilas (tebal tipis sesuaikan selera). Taburi dengan meses, gilas pelan hanya sampai menempel.

Cetak menggunakan cetakan acuan (harusnya no 103). Ambil perlahan dari cetakan, jika cetakan terlalu lengket taburi dengan tepung.

Step 4

Cetak menggunakan cetakan acuan (harusnya no 103). Ambil perlahan dari cetakan, jika cetakan terlalu lengket taburi dengan tepung.

Panggang kue selama 15 menit dengan suhu 150°C. Keluarkan dari oven biarkan dingin suhu ruang. (Oven dipanaskan terlebih dahulu).

Step 5

Panggang kue selama 15 menit dengan suhu 150°C. Keluarkan dari oven biarkan dingin suhu ruang. (Oven dipanaskan terlebih dahulu).

Setelah dingin, semprot dengan nutella. Kue harus dingin ya, supaya nutella tidak meleleh saat disemprotkan.

Step 6

Setelah dingin, semprot dengan nutella. Kue harus dingin ya, supaya nutella tidak meleleh saat disemprotkan.

Kemudian panggang kembali cookies hingga matang (±40 menit) dengan suhu 150°C. Setelah matang keluarkan dari oven dan biarkan dingin, kemudian masukkan toples. Sajikan.

Step 7

Kemudian panggang kembali cookies hingga matang (±40 menit) dengan suhu 150°C. Setelah matang keluarkan dari oven dan biarkan dingin, kemudian masukkan toples. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Laila Fitria

Laila Fitria

Nutella Tart Cookies

Nutella Tart Cookies

(5.0)

7 langkah

246

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement