Sayur Tahu

Resep Sayur Tahu

Siswinarti

Siswinarti

5.0

(3 Rating)

Sayur tahu kuah santan, mudah dimasak rasanya enak, nikmat dan sehat, siap untuk menemani sarapan pagi bersama lontong, ataupun makan siang bersama naLihat Selengkapnya

Bahan Utama

10 buah tahu

7 lonjor kacang buncis potong-potong

1 buah waluh potong panjang

2 buah wortel potong korek api

2 batang serai

3 lembar daun salam

3 cm lengkuas geprek

1 sdt kaldu jamur

1 sdt gula pasir

2 sdt garam

1,5 ltr santan encer

Bumbu Halus :

3 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 sdt ketumbar

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan tahu, belah 2, goreng sampai matang

Langkah 1

Siapkan tahu, belah 2, goreng sampai matang

Angkat dan tiriskan

Langkah 2

Angkat dan tiriskan

Siapkan panci, masukkan santan

Langkah 3

Siapkan panci, masukkan santan

Masukkan bumbu halus

Langkah 4

Masukkan bumbu halus

Masukkan serai, daun salam, kaldu jamur, gula pasir dan garam

Langkah 5

Masukkan serai, daun salam, kaldu jamur, gula pasir dan garam

Masukkan tahu, masak sampai mendidih

Langkah 6

Masukkan tahu, masak sampai mendidih

Masukkan kacang buncis masak sampai setengah matang

Langkah 7

Masukkan kacang buncis masak sampai setengah matang

Masukkan waluh siam

Langkah 8

Masukkan waluh siam

Masukkan wortel, masak sampai matang dan tanak

Langkah 9

Masukkan wortel, masak sampai matang dan tanak

Sayur Tahu, siap disajikan

Langkah 10

Sayur Tahu, siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement