Spaghetti Bolognese

Resep Spaghetti Bolognese

Dewi Kurniati

Dewi Kurniati

5.0

(4 Rating)

Enak

Bahan Utama

450 gr spaghetti

300 gr daging sapi giling

1 1/2 sdm oregano

1 sdt lada hitam

1/2 sdt lada putih

5 sdm saus tomat

Minyak goreng secukupnya

Garam

Gula

Bumbu yang dihaluskan:

2 buah bawang bombai

8 siung bawang putih

4 buah tomat

Alat & Perlengkapan

Parutan Keju

Advertisement

Cara Membuat

Rebus spaghetti kurang lebih 10 menit, tambahkan minyak goreng agar tidak lengket

Langkah 1

Rebus spaghetti kurang lebih 10 menit, tambahkan minyak goreng agar tidak lengket

Tumis bumbu halus seperti bawang putih, bawang bombai, dan tomat sampai harum

Langkah 2

Tumis bumbu halus seperti bawang putih, bawang bombai, dan tomat sampai harum

Masukkan daging sapi giling hingga matang

Langkah 3

Masukkan daging sapi giling hingga matang

Tambahkan saus tomat garam, gula, dan lada cicipi rasa

Langkah 4

Tambahkan saus tomat garam, gula, dan lada cicipi rasa

Kemudian masukkan bubuk oregano aduk sampai rata

Langkah 5

Kemudian masukkan bubuk oregano aduk sampai rata

Siapkan spaghetti ke dalam wadah, tambahkan saus bolognaise dan parutan keju

Langkah 6

Siapkan spaghetti ke dalam wadah, tambahkan saus bolognaise dan parutan keju

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Retno Adiesty

Retno Adiesty

Spaghetti Bolognese

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Selamat siang mba, Terima kasih resepnya, resepnya mirip sekali ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Spaghetti Bolognese

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement