Tumis Kacang Panjang Ebi

Resep Tumis Kacang Panjang Ebi

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Menu ekspres dan simple untuk sahur dan berbuka.

Bahan Utama

6 lonjor kacang panjang

1 lembar kol

2 sdm ebi kering

1 buah cabe merah keriting, iris

5 buah cabe rawit, iris

1/2 batang daun bawang prei bagian putih, iris

Air secukupnya

1/2 sdt chicken powder

1/2 sdm kecap manis

Gula pasir secukupnya

2 siung bawang putih, iris

3 siung bawang merah, iris

Garam secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan bawang putih bersama cabe rawit, cabe merah keriting dan daun bawang prei hingga harum. Lalu masukkan ebi kering.

Langkah 1

Tumis bawang merah dan bawang putih bersama cabe rawit, cabe merah keriting dan daun bawang prei hingga harum. Lalu masukkan ebi kering.

Masukkan kol dan kacang panjang yang sebelumnya sudah diiris dulu.

Langkah 2

Masukkan kol dan kacang panjang yang sebelumnya sudah diiris dulu.

Masukkan kecap manis, gula, garam dan chicken powder.

Langkah 3

Masukkan kecap manis, gula, garam dan chicken powder.

Tambahkan sedikit air.

Langkah 4

Tambahkan sedikit air.

Tunggu hingga matang.

Langkah 5

Tunggu hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement