Ayam Arohu #JagoMasakMinggu10Periode3

Resep Ayam Arohu #JagoMasakMinggu10Periode3

Nica ardina rahma

Nica ardina rahma

5.0

(1 Rating)

Masakan khas dari Maluku.

Bahan Utama

250 gram paha ayam

2 cm jahe, memarkan

1 batang serai, geprek

300 ml santan sedang

1/2 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

Sejumput lada bubuk hitam (boleh skip)

Bumbu Halus :

7 siung bawang merah

3 siung bawang putih

30 gram kemiri

Minyak secukupnya, untuk menumis

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ayam lalu potong menjadi dua bagian.

Langkah 1

Cuci bersih ayam lalu potong menjadi dua bagian.

Haluskan bahan bumbu halus.

Langkah 2

Haluskan bahan bumbu halus.

Tumis bumbu bersama jahe dan serai sampai harum. Lalu masukkan ayam. Aduk merata tunggu sesaat lalu masukkan santan.

Langkah 3

Tumis bumbu bersama jahe dan serai sampai harum. Lalu masukkan ayam. Aduk merata tunggu sesaat lalu masukkan santan.

Masukkan semua bumbu lain. Masak sampai asat dan berminyak. Angkat.

Langkah 4

Masukkan semua bumbu lain. Masak sampai asat dan berminyak. Angkat.

Saring ayam dari minyak. Sajikan.

Langkah 5

Saring ayam dari minyak. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement