Bola Nasi Sosis #JagoMasakMinggu3Periode3

Resep Bola Nasi Sosis #JagoMasakMinggu3Periode3

Ayien Rin

Ayien Rin

5.0

(1 Rating)

Sarapan enak buat si kecil.

Bahan Utama

1 mangkok nasi hangat

1 genggam bayam

2 batang seledri

4 bungkus sosis kecil

1 butir telur

Secukupnya garam

Secukupnya kaldu bubuk

Secukupnya merica

Secukupnya tepung panir

Advertisement

Cara Membuat

Iris kecil bayam dan seledri.

Langkah 1

Iris kecil bayam dan seledri.

Iris kecil sosis.

Langkah 2

Iris kecil sosis.

Campur nasi dan bayam.

Langkah 3

Campur nasi dan bayam.

Kemudian tambahkan sosis.

Langkah 4

Kemudian tambahkan sosis.

Masukkan garam, kaldu bubuk dan lada aduk rata.

Langkah 5

Masukkan garam, kaldu bubuk dan lada aduk rata.

Bentuk bulatan campuran nasi tadi.

Langkah 6

Bentuk bulatan campuran nasi tadi.

Celupkan ketelur yang sudah dikocok lepas kemudian masukkan kedalam baluran tepung panir lakukan sampai bulatan nasi habis.

Langkah 7

Celupkan ketelur yang sudah dikocok lepas kemudian masukkan kedalam baluran tepung panir lakukan sampai bulatan nasi habis.

Goreng bola bola nasi sampai matang angkat dan tiriskan.

Langkah 8

Goreng bola bola nasi sampai matang angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait