Bubur Ketan Hitam Kuah Santan

Resep Bubur Ketan Hitam Kuah Santan

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Bubur ketan hitam manis dengan kuah gurih dari santan. Untuk tingkat kemanisannya bisa disesuaikan dengan selera masing-masing ya sobat yummy.

Bahan Utama

150 gr ketan hitam

750 ml air

3 sdm gula pasir

3 sdm palm sugar

1/4 sdt garam

2 lembar daun pandan

Bahan Kuah Santan

300 ml santan

1/4 sdt garam

Alat & Perlengkapan

Kompor

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci ketan sampai bersih dan rendam ketan hitam hingga semalaman.

Langkah 1

Cuci ketan sampai bersih dan rendam ketan hitam hingga semalaman.

Didihkan air, lalu masukkan ketan hitam dan daun pandan. Masak sampai air menyusut.

Langkah 2

Didihkan air, lalu masukkan ketan hitam dan daun pandan. Masak sampai air menyusut.

Kemudian masukkan gula pasir.

Langkah 3

Kemudian masukkan gula pasir.

Lalu masukkan juga palm sugar dan garam.

Langkah 4

Lalu masukkan juga palm sugar dan garam.

Kemudian aduk sampai tercampur rata dan matikan kompor. Tutup pancinya, lalu biarkan selama 30 menit supaya ketan matang sempurna.

Langkah 5

Kemudian aduk sampai tercampur rata dan matikan kompor. Tutup pancinya, lalu biarkan selama 30 menit supaya ketan matang sempurna.

Kemudian masukkan semua bahan kuah santan ke dalam panci. Masak sampai mendidih dan gula larut, matikan kompor. Lalu sajikan bubur ketan hitam dengan kuah santan.

Langkah 6

Kemudian masukkan semua bahan kuah santan ke dalam panci. Masak sampai mendidih dan gula larut, matikan kompor. Lalu sajikan bubur ketan hitam dengan kuah santan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement