Bubur Nasi Instan Kuah Kuning #1Resep1NasiBungkus2024

Resep Bubur Nasi Instan Kuah Kuning #1Resep1NasiBungkus2024

Sandra Puspita Sari

Sandra Puspita Sari

5.0

(1 Rating)

Enak bangeet, pas untuk sahur!

Bahan Utama

1 bungkus bubur instan ukuran kecil

2 siung bawang putih

1 siung bawang merah

Lada bubuk secukupnya

Kayu manis bubuk secukupnya

Gula putih secukupnya

Penyedap rasa secukupnya

1 gelas air

Irisan jeruk nipis

1 sdm minyak untuk menumis

1 cm jahe

1 cm kunyit

1/2 butir kemiri

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, kayu manis bubuk, lada, dan kemiri.

Langkah 1

Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, kayu manis bubuk, lada, dan kemiri.

Tumis bumbu dengan sedikit minyak.

Langkah 2

Tumis bumbu dengan sedikit minyak.

Masukkan air, gula putih, dan penyedap rasa.

Langkah 3

Masukkan air, gula putih, dan penyedap rasa.

Masukkan bubur instan dan bumbu instan kedalam mangkuk.

Langkah 4

Masukkan bubur instan dan bumbu instan kedalam mangkuk.

Tuang kuah kuning lalu aduk hingga tercampur rata dan mengental.

Langkah 5

Tuang kuah kuning lalu aduk hingga tercampur rata dan mengental.

Tambahkan topping sesuai selera dan bubur siap disantap.

Langkah 6

Tambahkan topping sesuai selera dan bubur siap disantap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement