Daging Tumis Buncis

Resep Daging Tumis Buncis

de ayas

de ayas

5.0

(1 Rating)

Resep mudah, enak dan penuh nutrisi

Bahan Utama

1/4kg daging

Segenggam buncis, potong jadi 2

3 siung bawang putih, cincang kasar

1/2 bawang bombay, potong-potong

Saus tiram secukupnya

Garam secukupnya

Penyedap rasa secukupnya

Margarin secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Rebus daging hingga empuk. Sisihkan.

Langkah 1

Rebus daging hingga empuk. Sisihkan.

Masukan margarin lalu tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum.

Langkah 2

Masukan margarin lalu tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum.

Setelah harum, masukan daging yang sudah empuk. Aduk rata.

Langkah 3

Setelah harum, masukan daging yang sudah empuk. Aduk rata.

Beri saus tiram, garam dan penyedap.

Langkah 4

Beri saus tiram, garam dan penyedap.

Masukan buncis, aduk rata dan jangan lupa cek rasa.

Langkah 5

Masukan buncis, aduk rata dan jangan lupa cek rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement