Mangut Lele

Resep Mangut Lele

Nita95

Nita95

5.0

(1 Rating)

Menu yang gurih dan lezat. Sangat menggugah selera.

Bahan Utama

1/2 kg ikan lele, bersihkan kotorannya

65 ml santan instan

5 siung bawang putih

5 buah kemiri

10 buah cabai rawit merah

10 siung bawang merah

1 sdt garam

1 sdt gula pasir

1 ruas jadi kunyit

1 ruas jari jahe

2 lembar daun salam

1 ruas jari lengkuas

1 buah jeruk nipis, utk merendam lele

Minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng lele

Air secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kompor

Advertisement

Cara Membuat

Rendam lele dengan perasan lemon sekitar 5 menit.

Langkah 1

Rendam lele dengan perasan lemon sekitar 5 menit.

Buang air rendaman lele, ganti dengan air bersih. Beri kunyit, sedikit garam dan 1 sdt ketumbar bubuk. Goreng hingga matang lalu tiriskan.

Langkah 2

Buang air rendaman lele, ganti dengan air bersih. Beri kunyit, sedikit garam dan 1 sdt ketumbar bubuk. Goreng hingga matang lalu tiriskan.

Haluskan semua bumbu. Tumis hingga harum lalu tambahkan daun salam dan laos juga air secukupnya.

Langkah 3

Haluskan semua bumbu. Tumis hingga harum lalu tambahkan daun salam dan laos juga air secukupnya.

Masukan lele, santan instan, garam, gula, masak hingga matang.

Langkah 4

Masukan lele, santan instan, garam, gula, masak hingga matang.

Koreksi rasa, jika dirasa sudah pas, matikan kompor dan sajikan.

Langkah 5

Koreksi rasa, jika dirasa sudah pas, matikan kompor dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement