Pindang Kuning Ikan Patin

Resep Pindang Kuning Ikan Patin

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(1 Rating)

Cara enak mengolah ikan patin. Kuahnya segar dan enak.

Bahan Utama

1 ekor ikan patin (berat 600 gram), potong 4

1 lembar daun salam

1 batang serai

1 lembar daun jeruk

½ sdt kaldu jamur (sesuai selera)

½ sdt garam (sesuai selera)

400-500 ml air

2 buah tomat hijau, potong-potong

3 tangkai daun ruku-ruku

2 buah asam kandis

5 buah cabe merah keriting, iris

Minyak goreng secukupnya, untuk menumis

Bumbu Halus:

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

2 butir kemiri

1 ruas jari jahe

2 ruas jari kunyit

Bahan Marinasi Ikan:

1 buah jeruk nipis, peras airnya

1 sdt garam

Alat & Perlengkapan

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ikan, lalu marinasi ikan patin dengan bumbu marinasi selama 30 menit, kemudian bilas hingga bersih.

Langkah 1

Cuci bersih ikan, lalu marinasi ikan patin dengan bumbu marinasi selama 30 menit, kemudian bilas hingga bersih.

Tumis bumbu halus bersama daun salam, serai, daun jeruk hingga wangi dan sedikit berubah warna.

Langkah 2

Tumis bumbu halus bersama daun salam, serai, daun jeruk hingga wangi dan sedikit berubah warna.

Kemudian tambahkan air. Aduk rata. Biarkan mendidih.

Langkah 3

Kemudian tambahkan air. Aduk rata. Biarkan mendidih.

Setelah itu, masukkan garam , kaldu jamur daun ruku-ruku dan asam kandis.

Langkah 4

Setelah itu, masukkan garam , kaldu jamur daun ruku-ruku dan asam kandis.

Masukkan ikan patin.

Langkah 5

Masukkan ikan patin.

Lalu tambahkan tomat hijau, dan cabe. Aduk rata.

Langkah 6

Lalu tambahkan tomat hijau, dan cabe. Aduk rata.

Masak hinggga ikan empuk dan bumbu meresap. Cicipi rasanya, setelah itu, matikan api.

Langkah 7

Masak hinggga ikan empuk dan bumbu meresap. Cicipi rasanya, setelah itu, matikan api.

Salin ke atas piring saji, kemudian sajikan.

Langkah 8

Salin ke atas piring saji, kemudian sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement