Tumis Tempe Labu Siam

Resep Tumis Tempe Labu Siam

Enni Faizah

Enni Faizah

5.0

(1 Rating)

Masakan ini adalah salah satu andalanku saat sedang malas masak yang ribet-ribet.

Bahan Utama

300 gram labu siam

150 gram tempe

1 lembar daun salam

1 potong lengkuas, memarkan

1 sdm saus tiram

1 1/2 sdt garam

1 sdt kaldu jamur

2 sdt gula pasir

3 sdm minyak goreng

150 ml air

Bumbu Iris

6 buah cabe rawit merah

3 siung bawang putih

6 siung bawang merah

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Labu siam dipotong memanjang.

Langkah 1

Labu siam dipotong memanjang.

Tempe dipotong kotak.

Langkah 2

Tempe dipotong kotak.

Bawang putih, bawang merah dan cabe diiris tipis.

Langkah 3

Bawang putih, bawang merah dan cabe diiris tipis.

Panaskan minyak goreng lalu tumis bumbu iris bersama daun salam dan lengkuas hingga harum.

Langkah 4

Panaskan minyak goreng lalu tumis bumbu iris bersama daun salam dan lengkuas hingga harum.

Masukkan tempe dan 1/3 bagian air lalu aduk-aduk hingga tempe matang.

Langkah 5

Masukkan tempe dan 1/3 bagian air lalu aduk-aduk hingga tempe matang.

Masukkan labu siam, garam, kaldu jamur, gula pasir, saus tiram dan sisa air. Aduk rata lalu masak hingga labu siam mencapai keempukan sesuai selera. Cek rasa lalu matikan api.

Langkah 6

Masukkan labu siam, garam, kaldu jamur, gula pasir, saus tiram dan sisa air. Aduk rata lalu masak hingga labu siam mencapai keempukan sesuai selera. Cek rasa lalu matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement