Bola-Bola Daging

Resep Bola-Bola Daging

Kiena

Kiena

5.0

(3 Rating)

Menu simple bisa untuk sahur atau berbuka.

Bahan Utama

250 gram daging giling

1 sdt kecap asin

½ sdt kecap inggris

½ sdt bumbu seasoning

Sejumput lada bubuk

Bumbu Saus :

1 sdt saus tiram

1 sdm saus cabai

1 sdt saus tomat

1 sdt kecap manis

1 batang daun bawang

½ sdt gula pasir

¼ sdt kaldu bubuk

¼ sdt tepung maizena, larutkan dengan 1 sdm air

1 batang daun bawang

½ siung bawang bombay

2 siung bawang putih

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Campur daging dengan bumbu diamkan selama 10 menit lalu bentuk sesuai selera

Langkah 1

Campur daging dengan bumbu diamkan selama 10 menit lalu bentuk sesuai selera

Olesi teflon dengan margarin lalu susun bola daging di teflon.

Langkah 2

Olesi teflon dengan margarin lalu susun bola daging di teflon.

Balik setelah sisi matang.

Langkah 3

Balik setelah sisi matang.

Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.

Langkah 4

Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.

Masukkan bahan saos dan bumbu lainnya, aduk rata lalu biarkan sampai bumbu meresap.

Langkah 5

Masukkan bahan saos dan bumbu lainnya, aduk rata lalu biarkan sampai bumbu meresap.

Tuang larutan maizena, aduk rata.

Langkah 6

Tuang larutan maizena, aduk rata.

Taburi daun bawang, angkat dan sajikan.

Langkah 7

Taburi daun bawang, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement