Nagasari

Resep Nagasari

amalia saras

amalia saras

5.0

(1 Rating)

Terima kasih buat resepnya yummy #RecookIMY2021

Bahan Utama

50 gr krimer nabati

600 ml air

1/2 sdt garam

125 gr tepung beras

30 gr tepung tapioka

100 gr gula pasir

6 buah pisang kepok merah, rebus

Daun pisang secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan tepung gula dan krimer nabati, aduk rata.

Langkah 1

Masukkan tepung gula dan krimer nabati, aduk rata.

Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk perlahan hingga tercampur rata.

Langkah 2

Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk perlahan hingga tercampur rata.

Kemudian nyalakan api sedang cenderung kecil, masak adonan hingga kalis, lalu matikan api.

Langkah 3

Kemudian nyalakan api sedang cenderung kecil, masak adonan hingga kalis, lalu matikan api.

Siapkan selembar daun pisang, beri 2 sdm adonan lalu tambahkan pisang dan bungkus. Lakukan hingga semua adona habis

Langkah 4

Siapkan selembar daun pisang, beri 2 sdm adonan lalu tambahkan pisang dan bungkus. Lakukan hingga semua adona habis

panaskan kukusan hingga beruap banyak lalu kukus nagasari hingga matang selama 25 menit

Langkah 5

panaskan kukusan hingga beruap banyak lalu kukus nagasari hingga matang selama 25 menit

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement