Oseng Wader dan Kolang-kaling

Resep Oseng Wader dan Kolang-kaling

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Punya wader goreng tapi udah bosen dimakan gitu aja. Kali ini diolah bersama kolang-kaling jadi oseng-oseng yang nikmat.

Bahan Utama

1 mangkok wader goreng

100 gr kolang-kaling rebus, belah dua

1 cm lengkuas

1 lembar daun salam

1/2 sdt garam

1/2 sdt gula pasir

1/2 sdt penyedap rasa

1 sdm kecap manis

50 ml air

Bumbu Iris

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 buah cabai merah keriting

3 buah cabai rawit

Advertisement

Cara Membuat

Tumis irisan bawang merah dan bawang putih sampai harum.

Langkah 1

Tumis irisan bawang merah dan bawang putih sampai harum.

Masukkan irisan cabai merah, lengkuas dan daun salam. Tumis sampai layu.

Langkah 2

Masukkan irisan cabai merah, lengkuas dan daun salam. Tumis sampai layu.

Masukkan kolang-kaling dan air. Masak sebentar.

Langkah 3

Masukkan kolang-kaling dan air. Masak sebentar.

Masukkan wader goreng, garam, gula dan penyedap rasa.

Langkah 4

Masukkan wader goreng, garam, gula dan penyedap rasa.

Tambahkan kecap manis. Aduk dan cek rasa. Masak sampai air menyusut.

Langkah 5

Tambahkan kecap manis. Aduk dan cek rasa. Masak sampai air menyusut.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement