Tumis TeWel Nori #NoriEkstraPoin #NoriEkstraPoint

Resep Tumis TeWel Nori #NoriEkstraPoin #NoriEkstraPoint

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(2 Rating)

TeWel ini kepanjangan dari telur dan wortel ya. Kebetulan hanya ada sayur wortel di kulkas, jadi pakai ini aja deh. Sebenarnya bisa saja pakai orak arLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 butir kuning telur

1/2 buah wortel ukuran kecil

1 batang daun bawang (bagiaj hijaunya saja)

4 lembar nori ukuran kecil

1 siung bawang putih

Secukupnya garam

Sejumput lada bubuk

1/4 sdt kaldu jamur

1 sdt margarin

Advertisement

Cara Membuat

Dadar kuning telur, kemudian gunting

Langkah 1

Dadar kuning telur, kemudian gunting

Rajang daun bawang, wortel dan bawang putih

Langkah 2

Rajang daun bawang, wortel dan bawang putih

Tumis bawang putih dengan margarin hingga harum

Langkah 3

Tumis bawang putih dengan margarin hingga harum

Masukkan wortel, tunggu hingga layu

Langkah 4

Masukkan wortel, tunggu hingga layu

Masukkan telur

Langkah 5

Masukkan telur

Masukkan nori yang sudah dipotong kecil-kecil, beri garam, lada bubuk dan kaldu jamur

Langkah 6

Masukkan nori yang sudah dipotong kecil-kecil, beri garam, lada bubuk dan kaldu jamur

Tes rasanya, tunggu semua matang

Langkah 7

Tes rasanya, tunggu semua matang

Siap disajikan

Langkah 8

Siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement