Pokcoy Siram Bawang Putih

Resep Pokcoy Siram Bawang Putih

Mama Queen

Mama Queen

5.0

(1 Rating)

Cocok banget dimakan saat masih hangat.

Bahan Utama

3 bonggol pokcoy

800 ml air

1/2 sdm garam

Bahan Saus Dan Bawang Putih :

5 siung bawang putih (cincang)

150 ml air

2 sdm saus tiram

1/4 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

1/4 sdt gula pasir

1 sdm tepung maizena (larutkan dengan 3 sdm air)

4 sdm minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Potong bonggol bawah pokcoy, lalu cuci sampai bersih, tiriskan.

Langkah 1

Potong bonggol bawah pokcoy, lalu cuci sampai bersih, tiriskan.

Didihkan 800 ml air dan garam, rebus selama 2 menit, matikan api.

Langkah 2

Didihkan 800 ml air dan garam, rebus selama 2 menit, matikan api.

Langsung masukan ke dalam air dingin, tiriskan, sisihkan.

Langkah 3

Langsung masukan ke dalam air dingin, tiriskan, sisihkan.

Tumis bawang putih cincang dengan 4 sdm minyak hingga matang, tiriskan separuh bawang putih.

Langkah 4

Tumis bawang putih cincang dengan 4 sdm minyak hingga matang, tiriskan separuh bawang putih.

Masukkan air, saus tiram, garam, lada bubuk dan gula pasir, masak sampai mendidih.

Langkah 5

Masukkan air, saus tiram, garam, lada bubuk dan gula pasir, masak sampai mendidih.

Setelah mendidih masukkan larutan tepung maizena, aduk rata, masak sampai mengental, matikan api.

Langkah 6

Setelah mendidih masukkan larutan tepung maizena, aduk rata, masak sampai mengental, matikan api.

Tata pokcoy pada piring, lalu siram dengan saus dan taburi bawang putih goreng, sajikan selagi hangat.

Langkah 7

Tata pokcoy pada piring, lalu siram dengan saus dan taburi bawang putih goreng, sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement