Ayam Penyet Sambel Ijo

Resep Ayam Penyet Sambel Ijo

Rina

Rina

5.0

(1 Rating)

Puedess, nikmat bikin habis nasi sebakul...😋

Bahan Utama

1/4 Ayam fillet

5 Siung bawang merah

3 Buah cabe ijo besar

2 Genggam cabe rawit

Bahan Pelengkap:

1/2 Sdt Terasi bakar

1 sdt Gula jawa

Penyedap secukupnya,bila suka

Minyak secukupnya

Bumbu racik ayam goreng intan secukupnya

Garam secukupnya

400 ml Air untuk merebus

Alat & Perlengkapan

Ulekan

Advertisement

Cara Membuat

Potong sesuai selera ayam, rebus dengan bumbu instan dan garam secukupnya

Langkah 1

Potong sesuai selera ayam, rebus dengan bumbu instan dan garam secukupnya

Potong-potong bawang dan cabe ijo

Langkah 2

Potong-potong bawang dan cabe ijo

Bawang digoreng sampai kuning kecoklatan

Langkah 3

Bawang digoreng sampai kuning kecoklatan

Masukkan cabe, goreng sampai lunak

Langkah 4

Masukkan cabe, goreng sampai lunak

Jangan lupa ditutup sambil diaduk

Langkah 5

Jangan lupa ditutup sambil diaduk

Tiriskan ayam yang sudah direbus

Langkah 6

Tiriskan ayam yang sudah direbus

Goreng sebentar, jangan terlalu kering

Langkah 7

Goreng sebentar, jangan terlalu kering

Uleg sambel bersama, garam, gula jawa, terasi dan penyedap, cek rasa

Langkah 8

Uleg sambel bersama, garam, gula jawa, terasi dan penyedap, cek rasa

Tata ayam di atas sambal, lalu penyet menggunakan ulekan

Langkah 9

Tata ayam di atas sambal, lalu penyet menggunakan ulekan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement